Kata Papua

Gernas Bangga Buatan Indonesia, Pemerintah Kejar UMKM di Papua Go Digital - Kata Papua

Gernas Bangga Buatan Indonesia, Pemerintah Kejar UMKM di Papua Go Digital

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp

Pemerintah tengah melanjutkan Gerakan Nasional (Gernas) Bangga Buatan Indonesia melalui percepatan digitalisasi UMKM. Salah satu yang dikejar go digital kali ini yakni UMKM dari Papua.

Persaingan global saat ini kian marak, Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) pun didorong untuk memanfaatkan teknologi digital guna memperluas pasar. UMKM Indonesia saat ini juga perlu mengembangkan pola pikir baru dalam pemanfaatan teknologi informasi dengan menjadikan usahanya digital sekaligus global.

Menurut data Asosiasi E-Commerce Indonesia (idEA) sampai Mei 2022, total unit UMKM/IKM/Artisan yang telah onboarding mencapai 19,1 juta dan semakin dekat dengan target 30 juta UMKM digital pada 2023. Salah satu potensi UMKM dan produk unggulan di Indonesia adalah Provinsi Papua.

Share:

Facebook
Twitter
Pinterest
LinkedIn
On Key

Related Posts