Jokowi Beri Jaket ke Pemuda di Sorong, Billy Mambrasar Ungkap Maknanya
Staf Khusus Presiden, Billy Mambrasar mengungkap pesan yang disampaikan Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat berkunjung ke Sorong, Papua Barat.
Menurut Billy, Presiden Jokowi menginginkan anak-anak Papua maju, dan sejajar dengan anak daerah lain di Indonesia.
“Pesan Presiden Joko Widodo saat kunjungan kerja di Sorong, Papua Barat bahwa anak-anak Papua harus sekolah dengan baik agar bisa menjadi pemimpin untuk membangun negerinya sendiri,” kata Billy Mambrasar, di Sorong, Papua Barat, Selasa (5/10).
Deprecated: Berkas Tema tanpa comments.php tidak digunakan lagi sejak versi 3.0.0 dan tidak tersedia penggantinya. Harap sertakan templat comments.php dalam tema Anda. in /home/u7685445/public_html/katapapua.com/wp-includes/functions.php on line 6085