Kata Papua

Antisipasi Tsunami Covid-19 di Papua Usai PON XX, Ini Saran Epidemiolog - Kata Papua

Antisipasi Tsunami Covid-19 di Papua Usai PON XX, Ini Saran Epidemiolog

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp

Antisipasi Tsunami Covid-19 di Papua Usai PON XX, Ini Saran Epidemiolog

Ketua Perhimpunan Ahli Epidemiologi Indonesia (PAEI) Papua, Hasmi, memberikan sejumlah saran agar penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional XX 2021 atau PON Papua tidak menyisakan tsunami kasus Covid-19.

“Ada beberapa mungkin jadi masukan kami dari epidemiolog bahwa 3T (testing, tracing, treatment) harus masif di daerah venue PON,” kata Hasmi dalam diskusi, Jumat, 24 September 2021.

Hasmi mengatakan, strategi dalam meningkatkan cakupan vaksin juga harus dilakukan agar terbentuk kekebalan kelompok. Saat ini, Hasmi menilai sudah ada usaha pemerintah untuk meningkatkan cakupan vaksinasi di sekitar lokasi acara PON XX.

Share:

Facebook
Twitter
Pinterest
LinkedIn
On Key

Related Posts